Kartini tidak punya massa, apalagi uang. Yang dipunyai Kartini adalah kepekaan dan keprihatinan dan ia tulislah segala-gala perasaannya yang tertekan itu. Dan hasilnya luar biasa, selain melambungkan nama Kartini, suaranya bisa terdengar sampai jauh, bahkan sampai ke negeri asal dan akar segala kehancuran manusia Pribumi.
Buku ini menceritakan kehidupan Bung Tomo secara objektif, komprehensif,proporsional, serta berdasarkan data dan fakta yang dapat dipertanggungjawabkan. Kita akan cukup mudah menangkap pesan yang disampaikan. Kehidupan Bung Tomo diuraikan secara sistimatis, mulai dari lahir, masa kanak-kanak, remaja, karir militernya sampai masa tuanya. Kita jangan hanya mengetahui sebatas orasinya saja yang me…